Bagaimana cara Install Printer Canon MP258 di Ubuntu

Monday, November 25, 2013

Mungkin saat pertama untuk pengguna LINUX dibingungkan dengan tidak bisanya menginstall Driver Canon MP258 di linux . karena memang Driver bawaan canon MP258 ini di khususkan hanya  pada Operation system windows . tentunya semua itu akan membingunkan , namun solusi dari masalah tersebut dapat diatasi dengan menginstal Driver Canon MP258 yang diperuntukan untuk LINUX . silahkan mengikuti tutorial berikut :

1. Download drivernya disini

2. Buka Terminal (Application-Accessories-Terminal)

3. Kemudian extract file tersebut.
Biasanya file tersimpan di direktori home/Downloads.
ketik di terminal:

cd Downloads

setelah masuk ke direktori Downloads untuk meng-extract file tersebut, ketik diterminal:

tar zxvf namafile.tar.gz
tar zxvf cnijfilter-mp250series-3.40-1-deb.tar.gz

4. Kemudian Masuk ke direktori hasil extract tsb
Untuk menginstal file-file yg ada bisa dengan mengetik

sudo dpkg -i *.deb

untuk menginstall sekaligus file ber-ekstensi .deb

5. Setelah selesai install,
check di System – Administration – Printing apakah driver sudah ter-add, jgn lupa nyalakan printernya

6. Bila printer sudah ter-add seperti pada gambar, coba testing untuk print document anda.

print

7. Selesai

0 komentar:

Post a Comment